an

Komplikasi Flap Akibat Lasik Mata


Lasik Mata | Operasi Lasik | iLasik Jakarta
Sumber: lasikcomplications.com
Mengalami sedikit efek samping setelah melakukan operasi lasik memang membuat tidak nyaman. Oleh karena itu, pasien sebaiknya memilih dokter spesialis mata yang tepat yang dapat menjamin meminimalkan risiko lasik mata.

Salah satu efek samping operasi lasik yang tak banyak diketahui pasien adalah komplikasi flap (lapisan pada kornea). Umumnya, komplikasi flap dapat menyebabkan mata kering, astigmatisme abnormal hingga infeksi mata.

Dalam sebuah penelitian terungkap bahwa komplikasi flap hanya memiliki risiko 1,5-1 persen dalam sekali prosedur lasik mata. Hasil ini didapatkan setelah meneliti data dari 3.009 operasi lasik dan dilakukan antara Agustus 2002 hingga Juli 2009 menggunakan laser femtosecond untuk membuat flap. Dari hasil ini, kita bisa menarik kesimpulan, jika Anda ingin melakukan lasik mata dengan dokter mata terpercaya dan didukung teknologi terkini, maka iLasik Jakarta bisa menjadi salah satu solusinya.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment